Sunday, November 15, 2009

Cara Mudah Membuat Scrolling pada Kolom Komentar

Jika Blog sahabat banyak yang berkomentar, alangkah bergunanya memasang Scrolling pada kolom komentar biar tidak panjang kebawah.
Caranya Log in pada Blog, layout, Edit HTMl,
Cari kode seperti di bawah ini :

/* Comments
-------------------------- */
#comments h4 {
margin:1em 0;
font-weight: bold;
line-height: 1.4em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.2em;
color: $sidebarcolor;
}
#comments-block {
margin:1em 0 1.5em;
line-height:1.6em;
}
#comments-block .comment-author {
margin:.5em 0;
}
#comments-block .comment-body {
margin:.25em 0 0;
}
#comments-block .comment-footer {
margin:-.25em 0 2em;
line-height: 1.4em;
text-transform:uppercase;
letter-spacing:.1em;
}
#comments-block .comment-body p {
margin:0 0 .75em;
}
.deleted-comment {
font-style:italic;
color:gray;
}
Tambahkan kode berikut di atas kode #comments h4
#comments {
height:280px;
overflow:auto;
}

Ganti nilai kode yang berwarna merah sesuai dengan tinggi elemen scroll yang kamu inginkan.

Anda Sudah Baca Yang Ini? :

11 komentar:

Klik Here To Show All Comment


Mr. X Monday, November 16, 2009 11:48:00 AM  

@ Kak Upex dan Kak Satria '; makasih ya atas komentarnya, semoga bermanfaat...

Rizkyzone Tuesday, November 17, 2009 5:47:00 PM  

klu yg ini aq g begitu suka, kalau bikin klik here to show all coment caranya gimana ?

Unknown Thursday, November 19, 2009 2:27:00 AM  

salam sahabat wah bagus adhik ini makin kreativ aja thnxs ya...good luck eh lupa ada award sederhana karya saya mohon diambil ya dhik thnxs

Anonymous,  Thursday, November 26, 2009 9:09:00 AM  

praktik dan berhasil, makasih infonya nul..

alkatro Tuesday, December 01, 2009 8:20:00 AM  

ini dia yg ane cari... ane gendong bawa pulang ya.. makasih... :)

Mr. X Wednesday, December 09, 2009 2:29:00 AM  

@ Rizky2009,
@ Dhana/戴安娜,
@ AmruSite,
alkatro,
thank you verry much for coming and comement...
he he pakai bahasa inggris euy...

Upex Sunday, January 17, 2010 11:52:00 PM  

Sekarang kolom comment blogku sdh aku pasang scroll dek...

Chyardi Friday, February 12, 2010 6:07:00 AM  

Thanks atas infonya mas, salam kenal ya ...

Post a Comment

newer page older page home
top